Sabtu, 05 November 2011

TUGAS ISD


C. Pemuda dan Sosialisasi
         
    Pemuda
            Pemuda adalah golongan manusia manusia muda yang masih memerlukan pembinaan dan pengembangan kearah yang lebih baik, agar dapat melanjutkan dan mengisi pembangunan yang kini telah berlangsung, pemuda di Indonesia dewasa ini sangat beraneka ragam, terutama bila dikaitkan dengan kesempatan pendidikan. Pengertian pemuda berdasarkan umur dan lembaga serta ruang lingkup tempat pemuda berada terdiri atas 3 katagori yaitu :
1.      siswa, usia antara 6 – 18 tahun, masih duduk di bangku sekolah
2.      Mahasiswa usia antara 18 – 25 tahun beradi di perguruan tinggi dan akademi
3.      Pemuda di luar lingkungan sekolah maupun perguruan tinggi yaitu mereka yang berusia 15 – 30 tahun keatas.
Akan tetapi, apabila melihat peran pemuda sehubungan dengan pembangunan, peran itu dibedakan menjadi dua yaitu:
1.      Didasarkan atas usaha pemuda untuk menyesuaikan diri dengan tuntutan-tuntutan lingkungan. Pemuda dalam hal ini dapat berperan sebagai penerus tradisi dengan jalan menaati tradisi yang berlaku
2.      Didasarkan atas usaha menolak menyesuaikan diri dengan  lingkungan. Peran pemuda jenis ini dapat dirinci dalam tiga sikap, yaitu : pertama jenis pemuda “pembangkit” mereka adalah pengurai  atu pembuka kejelasan dari suatu masalah sosial. Mereka secara tidak langsung ktu mengubah masyarakat dan kebudayaan.
Sosialisasi
Sosialisasi adalah belajar berinteraksi bagi individu di tengah-tengah masyarakat. Dalam arti sederhana, sosialisasi merupakan proses mengenal lingkungan, baik lingkungan sosial maupun lingkungan fisik.
Dalam arti luas, sosialisasi proses komunikasi dan proses interaksi yang dilakukan oleh seorang individu selama hidupnya sejak lahir sampai meninggal.
Bentuk-bentuk Sosialisasi:
1.     Sosialisasi Primer
2.    Sosialisasi Sekunder
Tahap-tahap Sosialisasi:
1.      Masa Anak-anak
2.      Masa Remaja
3.      Masa Dewasa
Faktor yang mempengaruhi Sosialisasi:
1.      Faktor Intrinsik
a.       IQ atau tingkat kecerdasan
b.      Bakat-bakat seni, olahraga, keterampilan-keterampilan
c.       Postur tubuh
d.      Golongan darah
2.      Faktor Ekstrinsik
a.       Kondisi lingkungan hidup
b.      Kondisi lingkungan pekerjaan
c.       Kondisi lingkungan masyarakat luas
d.      Kondisi lingkungan keluarga
e.       Kondisi lingkungan masyarakat setempat
f.       Kondisi lingkungan pergaulan
           Media Sosialisasi:
1.    Keluarga
2.    Lingkungan Sekolah
3.    Teman Sepermainan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar